Hello sobat logam! Selamat datang di putrasarilogam.com. Gimana kabarnya di awal bulan Maret ini? Semoga kalian tetap dalam keadaan sehat dan bahagia ya!. Ada nggak disini sobat logam yang belum tahu mengenai Bollard trotoar? (kenapa tiba-tiba nanyain bollard trotoar min?). Karena kali ini mimin kembali dengan informasi baru yaitu Bollard trotoar yang akan ditujukan ke Surabaya. Penasaran? kalau penasaran don’t skip this article yes!
Sobat logam pasti sering menjumpai bollard. Yap biasanya bollard mudah dijumpai di samping kanan kiri jalan khususnya trotoar. Bollard sendiri mempunyai fungsi sebagai pembatas jalan yakni membatasi antara jalan raya dengan pendestrian. Diharapkan dengan adanya bollard pada trotoar mampu melindungi pejalan kaki dari kecelakaan yang tidak diinginkan guys.
Bollard Trotoar Antique yang dikirim ke Surabaya
Bollard terbuat dari bahan stainless steel yang terkenal dengan bahan yang kuat dan keras. Sehingga, memungkinkan bollard pedestrian patok (pembatas jalan) ini dapat di desain dengan beragam model. Kalian bisa mendesain bollard dengan model klasik misalnya menambahkan lengkungan-lengkungan ornamental, aksen gambar / motif khusus serta tulisan unik. Bentuk bollard juga terlihat unik dengan model stand bollard dan bollard berbentuk L terbalik. Sehingga selain sebagai pembatas jalan, bollard akan terlihat unik apalagi selaras dengan tatanan trotoar guys.
Nah, kali ini Putra Sari Logam mendapatkan kepercayaan oleh salah satu konsumen yang berasal dari Surabaya. Pasti kalian tahu bukan Kota Surabaya, Ibu Kota dari Provinsi Jawa Timur. Tahu nggak kalian bahwa Kota Surabaya telah berhasil menghijaukan wilayahnya, baik dari pembangunan taman, penghijauan jalan serta penghijauan untuk perkampungan. Suksesnya penghijauan untuk Kota Surabaya memiliki kesinambungan dengan meningkatnya perbaikan jalanan trotoar guys.
Bahkan Kota Surabaya akan memperluas pembangunan trotoar di wilayah Demak untuk meningkatkan keamanan bagi pejalan kaki dan difabel. Melihat pentingnya trotoar maka kebutuhan bollard sebagai pembatas antara jalanan umum dengan pedestrian pun juga ikut meningkat. Nah dengan kerja sama kali ini dengan customer dari Surabaya yaitu untuk memproduksi bollard dengan 2 model antara lain stand bollard dan bollard dengan bentuk L terbalik.
Bagi kalian yang mau lihat produk bollard atau produk lainnya bisa di web www.putrasarilogam.com. Di antara kalian ada yang ingin menambahkan fasilitas untuk tatanan kota atau ruang publik lainnya khususnya dengan bollard maka bisa memesan di bollardtrotoar.com entitas anak perusahaan dari putra sari logam yang sudah berkualitas high class dan terjamin keakuratannya. Untuk info lebih lanjut kalian bisa hubungin nomor dibawah ini :
CONTACT
Batur Baru, Tegalrejo, Ceper, Klaten 57465
T : (0272) 551 480 P : 0813 9300 6025